English French German Italian Dutch Japanese Korean Chinese Simplified

SpeedTest

Apakah teman-teman pengguna internet? Jawaban teman-teman pasti YA.
Bagaimana kecepatan koneksi internet teman-teman? Jawaban temen-temen pasti kalo tidak CEPAT, ya berarti LAMBAT?

Bagaimana cara anda mengetahui kecepatan internet teman-teman? Memang tergolong CEPAT atau LAMBAT? Ada yang menjawab TIDAK TAU, ada juga yang menjawab BANDWITH SPEED TEST.
Bagaimana kita mengetahui kecepatan internet kita? Ada yang menjawab DENGAN SOFTWARE, ada pula yang menjawab MENGUNJUNGI SITUS ONLINE.

Koneksi internet kita tergantung dengan BANDWIDTH yang disediakan ISP (Internet Service Provider) milik kita. Kecepatan atau kelambatan tergantung dari ISP juga. Untuk mengetahui kecepatan dari internet itu sendiri bisa menggunakan SOFTWARE maupun dengan MENGUNJUNGI SITUS ONLINE. Daripada kita hanya untuk mengecek kecepatan internet saja menggunakan SOFTWARE, alangkah baiknya kita BERKUNJUNG KE SITUS ONLINE. Diantara banyak situs untuk mengukur kecepatan internet, salah satunya adalah speedtest.net.

Dengan berkunjung di speedtest, kita dapat mengetahui kecepatan download dan upload internet kita berdasarkan jarak server yang hendak kita pilih dinegara mana.

Semisal:
Saya menggunakan ISP dari Telkom, posisi saya di Gresik, dengan jarak server yang hendak ditest di Bangkok, Thailand. hasilnya seperti gambar dibawah:



Saya tetep menggunakan ISP dari Telkom, posisi saya tetep di Gresik, tetapi dengan jarak server yang hendak ditest di Surabaya. hasilnya seperti gambar dibawah:



Klik disini untuk berkunjung ke speedtest.net

Test your Internet connection speed at Speedtest.net

 

Page copy protected against web site content infringement by Copyscape